Penuh Kepalsuan Lyrics – Yelse
Singer: Yelse
Title: Penuh Kepalsuan
Di dalam malam yang kelam
Tiada satu cahaya
Biarlah diriku hidup sendirian
Tanpa kehangatan kasih dan sayangmu
Panasnya membakar dada
Api cinta yang ternoda
Rupanya dirimu penuh kepalsuan
Hancurnya hatiku karena cintamu
Usahlah kau taburi lagi
Tak ingin ku kembali lagi
Tertutuplah sudah di hatiku ini
Bergelora di dalam jiwaku
Air mata membalut lukaku
Biarlah berlalu pergi
Kau di hati ini
Bergelombang ombak di lautan
Kumemandang penuh kehancuran
Kucoba hidup sendiri
Tanpa cinta lagi
Kumelangkah pergi hooo…
Hooo…
Usahlah kau taburi lagi
Tak ingin ku kembali lagi
Tertutuplah sudah di hatiku ini
Bergelora di dalam jiwaku
Air mata membalut lukaku
Biarlah berlalu pergi
Kau di hati ini
Bergelombang ombak di lautan
Kumemandang penuh kehancuran
Kucoba hidup sendiri
Tanpa cinta lagi
Kumelangkah pergi hooo…
Hooo…
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net
You can purchase their music thruor
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
Yusei - Erase
Datriller Chevborg - Into
Lyrics Yelse – Penuh Kepalsuan
Kindly like and share our content. Please follow our blog to get the latest lyrics for all songs.
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂
You can purchase their music thruor
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases