Lyrics Tipe-X ft. Goliegong – Jangan Miskin

Β 
Jangan Miskin Lyrics – Tipe-X ft. Goliegong

Singer: Tipe-X ft. Goliegong
Title: Jangan Miskin

Jangan Miskin adalah lagu yang dinyanyikan oleh Tipe-X bersama Goliegong.
Intro :
You know what time it is??
Ladies and gentlemen listennn!!

Hidup manusia
Pasti berbeda-beda
Ada yang hidup miskin
Ada yang kaya raya

Memang sungguh senangnya
Bila bertabur harta
Semua hal-hal yang sulit
Berubah jadi mudah

Int.
Ayah ibu selalu
Berpesan kepadaku
Kejar cita-citamu

Walau ke negri china
Jangan pernah menyerah
Sampe kau kaya raya
Buang kata nggak bisa

Berjuanglah sekuatnya
(jangan miskin, jangan miskin)
Harus kaya raya
Kalau hidup kita miskin

Susah bahagia
(jangan miskin, jangan miskin)
Harus kaya raya
Kalau kita kaya raya

Gampang bahagia
Int.
Ayah ibu selalu
Berpesan kepadaku

Kejar cita-citamu
Walau ke negri china
Jangan pernah menyerah
Sampe kau kaya raya

Buang kata nggak bisa
Berjuanglah sekuatnya
Jangan miskin, jangan miskin
Harus kaya raya

Kalau hidup kita miskin
Susah bahagia
Jangan miskin, jangan miskin
Harus kaya raya

Kalau kita kaya raya
Gampang bahagia
Boombayaa
Anak muda ngga usah takut bermimpi

Tabrak tradisi coba sejajarkan diri
Booom !!!
Sudah sudahlah bunuh semua masalah
Gali potensi jauh dalam kepala

Jangan terkungkung
Halau segala problema
Buat semua tersenyum jangan berhenti
Hentikan ambisimu

Tukar impian baru
Jangan pernah menyerah nyanyikan lagu
Bring it up, bring it up, bring it up
Jangan miskin, jangan miskin

Harus kaya raya
Kalau hidup kita miskin
Susah bahagia
Jangan miskin, jangan miskin

Harus kaya raya
Kalau kita kaya raya
Gampang bahagia
(overtune)

Jangan miskin, jangan miskin
Harus kaya raya
Kalau hidup kita miskin
Susah bahagia

Jangan miskin, jangan miskin
Harus kaya raya
Kalau kita kaya raya
Gampang bahagia

Bahagia itu sederhana
Tanamkan slalu didalam dada
Karna porsi bahagia, kita yang punya
How do you feel ??, much better,

C -C
Ha-haa
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net

You can purchase their music thru 
Amazon Music or Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
Arsy Widianto & Tiara Andini - Memilih Aku
Sheff G - Drum Dummy

Lyrics Tipe-X ft. Goliegong – Jangan Miskin

Kindly like and share our content. Please follow our blog to get the latest lyrics for all songs.

We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music πŸ™‚

You can purchase their music thru 
Amazon Music or Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases