Lyrics Ovhi Firsty – Hanya Ingin Dirimu

Β 
Hanya Ingin Dirimu Lyrics – Ovhi Firsty

Singer: Ovhi Firsty
Title: Hanya Ingin Dirimu

Jika cinta Pernah Nyata
Haruskah setiap detik ku ikrar kan
Kepadamu sayang
Bahwa aku hanya milik mu sorang

Semua Rasa Telah ku berikan
Namun diri mu tak pernah percaya
Bahwa aku hanya milik mu seutuhnya
Masih saja kau sebut dia

Merusak hubungan kita
Sedangkan dia tlah lama ku hapus di ingatanku
Ku hargai cinta mu duhai kekasih
Meski sering ku makan hati

Rasa mu terlalu berlebihan
Hingga aku tersakiti
Sampai kapan ku harus menahan sedih
Sedang dirimu tak menyadari

Hati ini sungguh terluka
Saat kau tuduh aku mengingat dia
Ku hanya ingin
Dirimu sorang

Tak ingin yang lain
Mengertilah kasih
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net

You can purchase their music thru 
Amazon Music  Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
Deathspell Omega - Eadem, sed aliter
Loving Caliber, Mia Pfirrman - Like A Ricochet

Lyrics Ovhi Firsty – Hanya Ingin Dirimu

Kindly like and share our content. Please follow our blog to get the latest lyrics for all songs.

We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music πŸ™‚

You can purchase their music thru 
Amazon Music  Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases