Untuk Satu Cinta Lyrics – Maulana Wijaya
Singer: Maulana Wijaya
Title: Untuk Satu Cinta
Sayangku apa kabarmu
Di pulau sebrang jauh di mata
Kasihku ada kau rindu
Kepada insan yang menantikanmu
Dah sekian lamanya kita terpisah
Namun kabar tak pernah engkau beri
Apakah dirimu sudah lupa
Akan janji untuk sehidup semati
Ku di sini masih setia
Memegang teguh impian kita
Dan semoga engkau di sana
Tak pernah ingkari sumpah janji suci
Aku selalu menunggu
Indahnya saat bersamamu dahulu
Dan ku pasti kan setia
Untuk satu cinta kepadamu selamanya
Menangis hati ini
Memanggil namamu
Ho sayangku
Gurauanmu penawar rindu
Ku di sini masih setia
Memegang teguh impian kita
Dan semoga engkau di sana
Tak pernah ingkari sumpah janji suci
Aku selalu menunggu
Indahnya saat bersamamu dahulu
Dan ku pasti kan setia
Untuk satu cinta kepadamu selamanya
Menangis hati ini
Memanggil namamu
Ho sayangku
Gurauanmu penawar rindu
Aku selalu menunggu
Indahnya saat bersamamu dahulu
Dan ku pasti kan setia
Untuk satu cinta kepadamu selamanya
Aku selalu menunggu
Indahnya saat bersamamu dahulu
Dan ku pasti kan setia
Untuk satu cinta kepadamu selamanya
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net
You can purchase their music thru Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
1CEY - SHARPSHOOTER
Xell211 - Go!!!
Lyrics Maulana Wijaya – Untuk Satu Cinta
Kindly like and share our content. Please follow our blog to get the latest lyrics for all songs.
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂
You can purchase their music thru Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
https://www.youtube.com/watch?v=bsWNKjgfDxs