Mulut Angin Lyrics – Kaisar
Singer: Kaisar
Title: Mulut Angin
Mengapa sinar dalam kegelapan itu asa
Yang selalu terlintas
Menghitung hari-hariku
Dalam hidup ke hidup
Tentang selalu siap siaga
Agar apa yang ku lakukan
Kini menjadi cermin dalam kehidupan
Mantap kakiku berjalan
Padang rumput hijau penyejuk dalam hati
Yang selalu bertanya-tanya
Memegang pedang yang berlapis emas
Bermata pada setiap sisi-sisinya
Agar apa yang ku lakukan
Kini menjadi cermin dalam kehidupan
Mantap kakiku melangkah
Dari setiap
Dari setiap perbuatan hidup
Agar jadi itu semua
Itu semua saksi
Perbuatan dari setiap
Dari setiap mulut berbicara,
Hati berbisik
Jangan manis bibir
Lain dengan yang terjadi…
Saksi dusta
Padang rumput hijau penyejuk
Dalam hati yang selalu bertanya-tanya
Memegang pedang yang berlapis emas
Bermata pada setiap sisi-sisinya
Agar apa yang ku lakukan
Kini menjadi cermin dalam kehidupan
Mantap kakiku melangkah
Dari setiap
Dari setiap perbuatan hidup
Agar jadi itu semua
Itu semua saksi
Perbuatan dari setiap
Dari setiap mulut berbicara
Agar jadi itu semua
Itu semua saksi
(itu semua, itu semua, perbuatan angin)
(itu semua, itu semua, perbuatan angin)
(itu semua, itu semua, perbuatan angin)
Agar apa yang ku lakukan
Kini menjadi cermin dalam kehidupan
Mantap kakiku melangkah
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net
You can purchase their music thru Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
Salju Band - Pergi Untuk Kembali
Husk - Below the Neck
Lyrics Kaisar – Mulut Angin
Kindly like and share our content. Please follow our blog to get the latest lyrics for all songs.
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂
You can purchase their music thru Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases