Lyrics Andra Respati – BERAPA KALI HARUS TERLUKA

 
BERAPA KALI HARUS TERLUKA Lyrics – Andra Respati

Singer: Andra Respati
Title: BERAPA KALI HARUS TERLUKA

Tiada lagi tutur kata
Diam membisu bila bersua
Ku tak dapat ungkapkan rasa
Pedihnya di batas kesanggupanku

Di depan mata kau lirik dirinya
Aku tak mengapa
Tapi ternyata kau berbagi rindu
Dengan dia sahabatku

Reff:
Mau berapa kali engkau menyakiti
Hatiku kasih
Belum puaskan hati melihatku menangis

Teteskan air mata
Benarkan kau merasa bahwa dirimu kasih
Yang paling berharga
Kaulah satu satunya yang teristimewa

Merajai jiwa
Aku tak menyangka
Kau tega khianati cinta
Sedangkan dia sahabat karibku

Bukan hanya cinta
Yang kau rebut dari diriku
Teman setia
Menjadi musuh ulah cintamu

Di depan mata kau lirik dirinya
Aku tak mengapa
Tapi ternyata kau berbagi rindu
Dengan dia sahabatku

Reff:
Mau berapa kali engkau menyakiti
Hatiku kasih
Belum puaskan hati melihatku menangis

Teteskan air mata
Benarkan kau merasa bahwa dirimu kasih
Yang paling berharga
Kaulah satu satunya yang teristimewa

Merajai jiwa
Aku tak menyangka
Kau tega khianati cinta
Sedangkan dia sahabat karibku

Bukan hanya cinta
Yang kau rebut dari diriku
Teman setia
Menjadi musuh ulah cintamu..
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net

You can purchase their music thru 
Amazon Music or Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
Period Tears - Dr. Phil Diss
Ramlan Yahya Feat Nazia Marwiana - Padamu Kasih

Lyrics Andra Respati – BERAPA KALI HARUS TERLUKA

Kindly like and share our content. Please follow our blog to get the latest lyrics for all songs.

We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂

You can purchase their music thru 
Amazon Music or Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases