Β
Di Antara Kita Lyrics β Adera
Singer: Adera
Title: Di Antara Kita
Saat lelah ku mencari
Cinta yang tak kunjung datang
Kau selalu ada di sini
Di depan mataku
Tempat untukku berbagi
Perasaan yang tersimpan
Namun tak ku duga
Kaulah yang ku tunggu
Canda kita tetap sama, tawa kita tak berubah
Namun ada yang berbeda ku rasakan itu
Dari tatapan matamu yang bicara
Ada sesuatu di antara kita
Bila butiran asmara itu sudah ada
Tumbuh di antara kita, biarkan saja dia berbunga
Ku harap kau rasakan apa yang ku rasa
Sungguh aku tak kuasa menahan rasa di dada
Jangan kau dustai hati bila semua telah terjadi
Sudahlah nikmati saja keadaan ini
Namun sungguh tatapanmu yang bicara
Ada sesuatu di antara kita
(butir asmara, sudah berbunga)
Bila butiran asmara itu sudah ada
Tumbuh di antara kita, biarkan saja dia berbunga
Ku harap kau rasakan apa yang ku rasa
Sungguh aku tak kuasa menahan rasa di dada
Jangan kau dustai hati bila semua telah terjadi
Sudahlah nikmati saja keadaan ini
Namun sungguh tatapanmu yang bicara
Ada sesuatu di antara kita, ada sesuatu di antara kita
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net
You can purchase their music thru or Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
Ady - Menemukanmu
Sri Fayola - Asa Lai Sahati
Lirik Lagu Adera β Di Antara Kita
Kindly like and share our content. Silahkan follow blog kami untuk mengikuti perkembangan lagu terbaru dan terbaik
We donβt provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music π
You can purchase their music thru or Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases