Lirik Lagu Dadan Wijaya – Terima Kasih Ibu

Β 
Terima Kasih Ibu Lyrics – Dadan Wijaya

Singer: Dadan Wijaya
Title: Terima Kasih Ibu

Saat aku kecil dulu
Kau belai aku dengan kasih sayang
Kau beri aku sejuta harapan
Agar kelak aku berguna

Saat aku kecil dulu
Tanpa ragumu kau mendidik aku
Dengan mimpimu tanamkan harapan
Tuk menjadi manusia sejati

Reff:
Kasihmu takkan pernah terganti
Walau isi dunia ku beri untukmu
Cintamu takkan pernah terbalas

Walau isi dunia kupersembakan untukmu
Terima kasihku ibu
Atas waktumu dan pengorbananmu
Apapun terjadi tak pernah mengeluh

Kau ajarkan arti kehidupan hu uu
Reff:
Kasihmu takkan pernah terganti
Walau isi dunia ku beri untukmu

Cintamu takkan pernah terbalas
Walau isi dunia kupersembakan untukmu
Kasihmu takkan pernah terganti
Walau isi dunia ku beri untukmu

Cintamu takkan pernah terbalaskan
Walau isi dunia ho ho
Kupersembakan untukmu hu u u hu..
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net

You can purchase their music thru 
Amazon Music or Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
DINDA DEWI - AKU MENCINTAIMU
Hamdan ATT - Jana

Lirik Lagu Dadan Wijaya – Terima Kasih Ibu

Kindly like and share our content. Silahkan follow blog kami untuk mengikuti perkembangan lagu terbaru dan terbaik

We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music πŸ™‚

You can purchase their music thru 
Amazon Music or Apple Music
Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases