Tolooong Lyrics – Ngatmombilung
Singer: Ngatmombilung
Title: Tolooong
Aku merindukan dirimu
Terlintas semua tentangmu
Yang telah bahagia
Bersama dirinya
Mencoba untuk melewati sendiri
Hanya berteman sepi
Pupus harapanku
Tak mungkin memilikimu
Ku merasa kehilanganmu
Memilikimu aku tak mampu
Tolooong…
Lepaskan aku dari
Sunyi yang tak berakhir
Hanya tuk melupakanmu
Kamu…
Mungkin tak pernah tau
Aku yang pernah berharap
Untuk memilikimu
Mencoba untuk melewati sendiri
Hanya berteman sepi
Pupus harapanku
Tak mungkin memilikimu
Ku merasa kehilanganmu
Memilikimu aku tak mampu
Tolooong…
Lepaskan aku dari
Sunyi yang tak berakhir
Hanya tuk melupakanmu
Kamu…
Mungkin tak pernah tau
Aku yang pernah berharap
Untuk memilikimu
Find more lyrics at indolirik.jspinyin.net
You can purchase their music thru Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases
Other Popular Songs:
Kangen Band - Kau Begitu Cepat
Aryani Fitriana - Sahabat
Lyrics Ngatmombilung – Tolooong
Kindly like and share our content. Please follow our blog to get the latest lyrics for all songs.
We don’t provide any MP3 Download, please support the artist by purchasing their music 🙂
You can purchase their music thru Disclosure: As an Amazon Associate and an Apple Partner, we earn from qualifying purchases